Hosting Gratis Menggunakan 000webhost

Setelah Anda memiliki sebuah domain, maka yang Anda butuhkan sekarang adalah hosting yang berfungsi agar website Anda dapat di akses di seluruh dunia melalui internet. 2 hal yang paling penting dalam pembuatan sebuat website adalah domain dan hosting. Cara mendapatkan hosting gratis adalah sebagai berikut.

1. Anda harus mendaftarkan diri terlebih dahulu sebelum Anda bisa meminta hosting gratis untuk domain Anda. Silahkan KLIK BANNER di bawah ini (terbuka dengan window baru)

Catatan : Kalau ternyata setelah klik banner di atas ternyata lari kemana-mana, silahkan langsung saja ketik di browser 000webhost.com

2. Setelah masuk halaman pertama, KLIK "Sign up!" dan mendaftar menjadi anggota pengguna domain gratis.



3. Pada halaman ini, Anda bisa mengisikan domain/nama website yang ingin Anda pergunakan serta data-data lain yang diperlukan. Setelah selesai, KLIK "Create My Account" 


4. Pada halaman ini, KLIK "Active ACCOUNT" untuk meng-aktifkan hosting untuk domain Anda.  



5. Proses permohonan hosting untuk domain Anda sudah selesai, sekarang Anda tinggal menunggu paling lama 24 jam dari sekarang hingga account Anda aktive dan bisa Anda pergunakan.


Tutorial Sebelumnya
Mendapatkan Domain Gratis

Tutorial Selanjutnya
Aktifasi Hosting Gratis 000webhost

61 comments:

Anonymous said...

Waduh memang beneran gratis yah, ko bisa gitu... thanks atas tutorialnya, sedikit2 akan saya pelajari.

Anonymous said...

cara ngedit design websitenya gimana gan?

Anonymous said...

Ih... aku punya website sekarang, makacih yaa....

Saelly...

Lukman said...

Coba dibukukan terus di sebarkan secara gratis, pasti deh sangat bermanfaat, blog ini juga sangat membantu buat saya yang awam akan website. Terima kasih banyak.

Lukman

Anonymous said...

selanjutnya bagaimana cara membuat desain websitenya ?

kayla said...

terima kasih tutorialnya...
sekarang saya lag menuju tahap berikutnya

Unknown said...

terima kasih dengan arikelnya.sangat bermanfaat

Unknown said...

kalau hosting buat domain blogspot gmana kang??

Anonymous said...

terimakasih atas bantuannya gan.. ini sangat bermanfaat buat pemula.

knowledge sharing said...

thanks so much

bandungtourmanagement said...

Terima kasih ats tutorialnya,,, saya baru mencapai tahap kedua,tetapi berhenti di langkah ke empat, karena tulisan activate account nya tidak muncul...

Dicky Gunawan said...

@bandungtourmanagement

Activate account akan dikirim ke email yang digunakan pada saat pendaftaran, coba di cek kemungkinan email yg digunakan berbeda atau email yang dikirim kadang2 memang terlambat.

Terima kasih atas kunjungannya.
Salam hangat :D

Anonymous said...

makasih banyak bang sangat membantu & nambah pengetahuan saya

Anonymous said...

saya sudah lewat dari 24jam tapi belum bisa juga? dan lagi kenapa yang di tutor itu beda sama yang waktu daftar dari tampilan nya, kenapa?
mohon percerahan nya. terima kasih..

Dicky Gunawan said...

@Asep Suhenda

Terima kasih kunjungan dan pemberitahuannya.
Kemungkinan sekarang proses pendaftaran pada hosting sudah mengalami perubahan sehingga sehingga sudah tidak sesuai lagi dengan tutorial di dalam blog ini.

Dalam waktu dekat akan dilakukan simulasi ulang cara penggunaan hosting gratis tersebut.

Mohon ma'af atas ketidak nyamanan ini.
Salam hangat.

punjung said...

makasih gan buat infonya

C Moels said...

Terimakasih atas ilmu yg diberikan pada saya.

Unknown said...

suksessss...thank youuu

Jindan said...

ihhhh gue salah mulu c.
pdhl sama sx ga ada yg beda.

radarcellular said...

saya salah terus mengisi pasword again,mohon di kasih contoh bos?

Anonymous said...

trims maju terus berkarya

Anonymous said...

salam kenal

thanks gan....emang ampuh tutorialnya. ilmunya sangat bermanfaat. sekali nyoba lngsung jadi...ha..ha..ha....sukses buat karyanya...

james

Va'i Lisyantha said...

nama domainnya diisi gmna gan??ane gagal trus

Va'i Lisyantha said...

ngisi "or, I will choose your free subdomain (recommended)" itu gmna gan?? ane kq gagal trus??

Va'i Lisyantha said...

gan subdomainny yang mana ya??ane masih bingung mohon pencerahannya,.,.,

Dicky Gunawan said...

@Va'i Liasyantha

1. Nama domainnya diisi dengan domain yg sudah Anda pilih/buat sebelumnya.

2. Kotak itu tidak perlu di'isi jika agan sudah mempunyai domain yg gratis.

3. Untuk subdomain, agan tinggal isi kotak dengan nama apa aja yg agan inginkan.

Semoga membantu ya gan :D

salam hangat dan terima kasih sudah berkunjung ke blog saya.

Anonymous said...

thanks banget buat belajar web..... :)

Administrator said...

Waahh,, Assiikkk Tutorialnya gan ..
maturnuwun gaN

Dicky Gunawan said...

@kokis: coba login aja gan, kadang email konfirmasi ngga nyampe. Terima kasih sudah berkunjung ya ^_^

Unknown said...

oke... mkasih banyak gan atas informasinya, sukses trus gan....

Unknown said...

thanks for infonya...

Anonymous said...

thanks bt info.ny gan o(^-^)o

Unknown said...

Kok gx Bisa di Buka Bannernya ??
penjelsannya dung ??

Dicky Gunawan said...

@ayibagus : Banner hostingnya ya? Bisa ko, barusan di coba baik2 saja dan menuju ke situs penyedia hosting gratis. Thanks udah berkunjung ya :D

Anonymous said...

thx broooo

Anonymous said...

masuk hosting kok susah seh,,,

Anonymous said...

Walaupun saya masih mengalami "waiting for email confirmation" di 000webhost.com, namun sy tetap mngucapka terimakasih atas infonya & SALUT...

Anonymous said...

Sy sudah terima email confirmasinya, terus gimana lagi?
Semoga gak bosen ngajarin... Makasih.

Dicky Gunawan said...

@Anonymous : Ikuti saja tutorial2 selanjutnya gan sampe websitenya live online di internet, thanks sudah berkunjung ya, salam hangat selalu :D

Anonymous said...

ty... tapi saya ingin bantuan untuk hal2 yg belum bisa dipahami...

Dicky Gunawan said...

@Anonymous : Apa yg bisa saya bantu gan? selama saya bisa, pasti saya bantu :D

Anonymous said...

Trims infonya gan...saya punya website sekarang...

hannatokki said...

thanks banget buat tutorialnya^^

daham said...

tq, sudah lama yang ini aq cari

Alie AdZhaa Dech said...

mudah mudahan lancar terusss, semangaaaaaatttt hehee ^^

donquixote said...

ini gak mbayar selamanya kan?

Anonymous said...

udah lebih dari 48 jam, hosting belum aktif juga. check emai ga ada. klik refresh juga masih tetep. bolak balik login ga ada perubahan. uda email komplain juga ga ada tanggapan. gimana lagi ya gan. bingung saya

Anonymous said...

thanks,berguna bangeet

Unknown said...

maaf gan, selalu di suruh mengulang passwordnya yang kedua ,gimana ya makasih

MUNAWIR said...

saya kesulitan mengactivekan dan masuk account, gimana nih .... thank ..

Dicky Gunawan said...

@Anonymous : Coba login aja gan, kadang2 email confirmation ngga nyampe atau masuk spam.

@Munawir Achmad : Mungkin passwordnya ada yg kelewat gan, kl di hosting harus ada huruf dan angka.

Salam hangat semua :D

Dicky Gunawan said...

@nanang riyadi : Password cuma 1 kali ko gan, mungkin salah ketik.

Unknown said...

wahhh,sanagt membantu sekali...
tenks'a.!!!

Unknown said...

waaahhh,sangat mmbantu skali. .
thenks'a,ats smua sran'a.. .

Unknown said...

GAN KO BLM BISA DAFTAR DI 000webhost.
GMNA TU GAN?

Sekar said...

permisi, mau tanya dong..bolehkah? aku lagi mau aktivasi hostingnya di 000webhost.com, dah beres ni ya.. tapi ga tanda bwat klik active account, udah aja stuck disitu.. dah 2 hari.. gmana ya, mau bikin lagi ga bisa sama id yang sama kan.. dah suka sama id yang itu.. tolong diberi pencerahan.. makasihh

Dicky Gunawan said...

@sekar : Coba aja login ke hostingnya, kadang2 email konfirmasinya emang ngga nyampe, dan kalau mau buat lg harus pake email yang lain.

Anonymous said...

ane blom nyoba in bener kagak nie tapi thanks dulu deh ente mau berbagi. cos katanye berbagi itu indah. asal jangan berbagai bini aje ngkali ye.. hehehe...

Unknown said...

gagal di proses no.3; sekarang tidak ada kolom isian domainnya?? bagaimana ya? please help.. hardi

Unknown said...

kk Dicky saya uda daftar dan activin Email tpi saya sudah nunggu 48 jam(2 hari) waktu saya login koq statusnya Waiting Email Confilmation . Mohon INfonya .

Thx Tutorialnya !

Anonymous said...

gan cara yg kedua,gimana sih ? activate account kok ane ga bisa2 ?

Post a Comment

Terima kasih atas komentarnya. Semoga postingan ini bermanfaat untuk Anda. Salam Hangat.